Microsoft PowerPoint


Microsoft Power Point

¨      Pengertian Microsoft Power Point
Microsoft Office PowerPoint adalah sebuah program komputer untuk presentasi yang dikembangkan oleh Microsoft di dalam paket aplikasi kantoran mereka, Aplikasi ini sangat banyak digunakan, apalagi oleh kalangan perkantoran dan pebisnis, para pendidik, siswa, dan trainer untuk presentasi.


¨      Tampilan pada Microsoft Power Point

o   Tab Ribbon  
jalan mengakses berbagai perintah power point. Di pojok kiri atas terdapat tombol microsoft office, quick access toolbar terdapat pada sebelah kanan tombol microsoft office.pada bagian bawah kanan terdapat perintah menu view(normal, slide sorter dan slide show) dan zoom tool.

o   Quick Access Toolbar (jalan pintas)
Shortcut untuk fungsi save, undo dan repeat.  Shortcut tersebut dapat ditambah atau dikurang dengan cara mengeklik panah dropdown yang ada disebelah kanan.

o   Ribbon

Fungsi berupa sekumpulan menu jalan pintas yang baru, menggantikan tab menu tradisional.ribbon bisa berupa menu dan juga icon. 7 menu utama pada ribbon : home, insert, design animation, slide show, review, dan view.


¨      Icon-icon pada Microsoft Power Point
o   Ribbon Tab Home : menu paling utama, dan terdapat 4 group dengan fungsinya, yaitu :



1.      Clipboard : memungkinkan digunakan untuk copy, cut, paste dan format painter.
2.      Slide : terdapat tombol add slide, lay out, reset dan delete.
3.      Paragraph : untuk mengatur rataan(aligmnt) bullet and numbering, line spacing, dan beberapa tombol untuk mengatur paragraph
4.      Drawing : terdapat tombol text box, autoshapes, arrange, quick style, shape fill, shape outlin, shape effect.
5.      Editing : terdapat tombol, find, select dan repeat.

o   Ribbon Tab Insert : untuk memasukkan obyek dalam slide presentasitab insert terdiri dari beberapa group tools yaitu :

1.      Tables : perintah untuk menambahkan tabel.
2.      Ilustration : untuk menyisipkan gambar, clipart, photo album, shapes, smartart dan chart(grafik)
3.      Links : meliputi tombol yang digunakan untuk membuat link pada slide.
4.      Media clips : menambahkan file suara atau film.

o   Ribbon Tab Design : untuk mendisain slide pada presentasi, tab design terdiri dari :


1.      Page Setup : untuk mengatur model dari slide (portaint/landscape)
2.      Themes : mendisain tema yang sudah disiapkan oleh microsoft power point.
3.      Background : mengatur latar belakang agar slide tampak lebih hidup dan indah.

o   Ribbon Tab Animation : mengatur animasi dalam presentasi, terdapat 3 tools group yaitu :

1.      Preview : digunakan untuk melihat sementara hasil dari animasi yang telah diberikan (pratayang).
2.      Animation : untuk memilih animasi bagi objek yang ada pada slide terdiri dari animate dan custom animate.
3.      Transition to this slide : untuk memberikan animasi slide pada perpindahan slide.
o   Ribbon Tab Slide Show : mengatur bagaimana slide ditampilkan dalam presentasi menu slide show, terdiri dari :

1.      Start Slide Show : untuk menentukan darimana slide anda dijalankan apakah dari awal (from begginig) atau dari slide yang sedang aktif atau pilihan anda sendiri (custom slide show).
2.      Set Up : pada tool group ini terdapat tombol yang bisa digunakan untuk menyembunyikan slide (hide slide),  merekam narasi (recort narration), menentukan urutan slide (rehearse timing) yang akan ditampilkan.
3.      Monitors : untuk mengatur resolusi dari slide presentasi anda pada tool group ini.
o   Ribbon Tab Review : digunakan untuk mereview slide presentasi sebelum disimpan, dicetak atau dipresentasikan.terdapat tiga tool group yaitu :

1.      Proofing : untuk melakukan pengecekan pada tata tulis yang dibuat di slide.
2.      Comments : memberikan catatan pada slide yang dibuat.
3.      Protect : digunakan untuk melindungi slide presentasi yang anda buat.
o   Ribbon Tab View : pilihan-pilihan tampilan slide apakah dalam mode normal ataukan anda memilih yang lain. Terdiri dari beberapa tool group yaitu :

1.      Presentation view : digunakan untuk melihat keseluruhan dari slide yang telah dibuat.
2.      Show/Hide : membantu dalam membuat slide presentasi, bisa menampilkan ruler (penggaris) dan garis bantu (gridlines).
3.      Zoom : memperbesar ukuran slide yang dibuat.
4.      Color/Grayscale : digunakan untuk menentukan apakah slide yang dibuat berwarna atau hitam putih.
5.      Window : menata tampilan window powerpoint apakah secara cascade split atau berpindah ke window lain.

0 komentar:

Posting Komentar